Tekuk Mali 2-1, Perancis Jumpa Jerman di Final Piala Dunia U-17
SOLO, Indotimrs.co.id - Timnas Perancis U-17 lolos ke final Piala Dunia U-17 2023, setelah menundukan tim 'Kuda Hitam' Mali 2-1 pada laga...
Menang Adu Penalti, Jerman Melaju ke Final Piala Dunia U-17
SOLO, Indotimes.co.id – Tim nasional Jerman memastikan langkah ke babak final Piala Dunia U-17 tahun 2023 setelah pada laga semifinal yang digelar di...
Adu Psywar Mali dan Prancis Jelang Semifinal Piala Dunia U-17
SOLO, Indotimes.co.id - Jelang laga semifinal Piala Dunia U-17 2023, Mali melancarkan psywar ke kubu Perancis. Seusai memastikan lolos ke empat besar, Pelatih Mali...
Argentina Siap Singkirkan Jerman untuk Melenggang ke Final Piala Dunia U-17 2023
SOLO, Indotimes.co.id– Timnas Argentina U-17 siap menyingkirkan Timbas Jerman U-17 pada laga semifinal Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (28/11).
Argentina...
Tiket Final Piala Dunia U-17 2023 Habis Terjual
SOLO, Indotimes.co.id – Panitia Pelaksana Lokal (LOC) Piala Dunia FIFA U-17 2023 memastikan bahwa tiket nonton pertandingan Final Piala Dunia U-17 sudah habis terjual....
Jadi Kuda Hitam, Mali U-17 Optimistis Kejutkan Perancis U-17 di Semifinal
SOLO, Indotimes.co.id – Kejutan timnas Mali U-17 berlanjut di perempat final Piala Dunia U-17 2023. Timnas Maroko U-17 menjadi korban berikutnya. Dalam duel di...
Tekad Jerman Kawinkan Gelar Juara Piala Eropa dan Piala Dunia U-17
JAKARTA, Indotimes.co.id - Jerman akan berhadapan dengan raksasa sepak bola Amerika Selatan di babak semifinal Piala Dunia U-17 2023. Die Mannschaft bersua dengan Argentina...
Menpora Buka Turnamen Badminkorpri 2023
JAKARTA, Indotimes.co.id - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo membuka secara resmi turnamen Badminkorpri 2023 di Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta, Rabu (22/11).
Menpora...
Alvin-Avila Bahar Juara Nasional Lagi, Avila Target Hattrick Tahun Depan
SENTUL, Indiatimes.co.id – Sesuai asa tim Honda Racing Indonesia sejak awal musim, Avila Bahar kembali mempertahankan gelar juara nasional kelas ITCR 1500. Tampil...
Harris Horatius Raih Emas di Kejuaraan Dunia Wushu 2023 Amerika Serikat
JAKARTA,Indotimes.co.id - Atlet Wushu
Indonesia Harris Horatius meraih medali emas pada Kejuaraan Dunia Wushu 2023 Amerika Serikat.
Tampil di Convention Hall Forth Worth Dallas, Amerika...
Putaran Ketiga BNI Indonesian Masters, Puig Melesat dan Jonathan Amankan Posisi
JAKARTA, Indotimes.co.id - David Puig Currius mampu melesat di putaran 3 BNI Indonesian Masters presented by TNE 2023. Kendati demikian, Gaganjeet Bhullar masih tetap...
Venezuela U-17 dan Meksiko U-17 Lolos, Timnas Indonesia U-17 Tersingkir
JAKARTA, Indotimes.co.id - Tim nasional Indonesia U-17 berduka. Indonesia kelabu setelah tim kesayangan harus tersingkir di Piala Dunia U-17 2023. Kekalahan Venezuela U-17...
Rakerprov Pordasi DKI Hasilkan Pengesahan TPP dan Tim Transformasi Organisasi
JAKARTA, Indotimes.co.id - Persatuan Olahraga Berkuda Seluruh Indonesia (Pordasi) DKI Jakarta mencanangkan target menjadi juara umum cabang olahraga berkuda, baik nomor kuda pacu maupun...
BNI Indonesian Masters 2023, Kevin Akbar Lolos Cut Off
JAKARTA, Indotimes.co.id - Putaran kedua BNI Indonesian Masters presented by Tunas Niaga Energi (TNE) 2023 mampu menyajikan pertandingan sengit antara atlet golf internasional dan...
Alvin dan Avila Bahar Siap Berjibaku di Putaran Terakhir ISSOM 2023
SENTUL, Indotimes.co.id - Seri pamungkas atau Last Round ISSOM 2023 di Sirkuit Sentul Internasional Bogor, Jawa Barat, Sabtu-Minggu (18-19/11) dipastikan menarik. Wajar saja...
Baru Dibangun Sekitar 5 Tahun, Stadion Baseball GBK Rusak, LSM Olahraga Minta Cagar Budaya...
JAKARTA, Indotimes.co.id - Menghadapi perhelatan Asian Games 2018 silam, sejumlah fasilitas olahraga di Kawasan Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, direnovasi dan perbarui.
Salah satu fasilitas...
Pordasi DKI Jakarta Laksanakan Rakerprov 2023 di JIEPP
JAKARTA, Indotimes.co.id - Sehubungan dengan Amanat Anggaran dasar dan Anggaran Rumah Tangga Persatuan Olahraga Berkuda Seluruh Indonesia (Pordasi), Pengurus Pordasi DKI Jakarta yang dipimpin...
Bawa Semangat Go Global, BNI Indonesian Masters Siap Digelar
JAKARTA, Indotimes.co.id - BNI Indonesian Masters Presented by Tunas Niaga Energi (TNE) akan kembali digelar mulai 16-19 November 2023 di Royale Jakarta Golf Club...
Pigeon Teens WTA 2023 Wadah Cari Bibit dan Regenerasi Atlet Tenis Indonesia
JAKARTA, Indotimes.co.id - Gelaran Kejuarasan tenis Pigeon Teens West Tennis Academy 2023 sebagai upaya mencari sekaligus mencetak para tenis masa depan Indonesia.
Hal tersebut...
Menpora Lepas Atlet Stand Up Paddle ke Kejuaraan Dunia di Pattaya Thailand
JAKARTA, Indotimes.co.id - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo memberikan motivasi dan semangat kepada kontingen Indonesia yang akan bersaing di International Canoe Federation...